Motivasi anggota kelompoktani dalam peningkatan fungsi kelompoktani padi sawah di Kecamatan Bendahara Kabupaten Aceh Tamiang

Isi Artikel Utama

Herawaty Herawaty
Ameilia Zuliyanti Siregar
Nadia Br Simanjuntak

Abstrak

Tujuan dari pengkajian ini adalah untuk mengetahui tingkat motivasi petani mengenai fungsi kelompoktani dan faktor-faktor yang mempegaruhi motivasi petani dalam berkelompok tani. Penelitian dilakukan dikecamatan Bendahara Kabupaten Aceh Tamiang Provinsi Aceh dan dilaksanakan pada April 2021. Metode pengumpulan data dengan wawancara, observasi dan kuisioner yang telah diuji validitas dan reliabilitasnya, dengan metode analisis data menggunakan skala Likert dan Uji Regresi Linear Berganda. Hasil penelitian menunjukkan tingkat motivasi petani padi sawah mengenai fungsi kelompoktani tergolong sangat tinggi dengan persentase 84%. Variabel Umur, pendapatan, pendidikan dan luas lahan merupakan variabel yang berpengaruh sacara signifikan terhadap motivasi kelompoktani petani sawah. Manakala pengetahuan tidak berpengaruh signifikan secara parsial dalam penelitian ini.

Unduhan

Data unduhan belum tersedia.

Rincian Artikel

Cara Mengutip
Herawaty, H., Siregar, A. Z. . dan Simanjuntak, N. B. (2022) “Motivasi anggota kelompoktani dalam peningkatan fungsi kelompoktani padi sawah di Kecamatan Bendahara Kabupaten Aceh Tamiang”, Jurnal Sosial Ekonomi Pertanian, 18(1), hlm. 79-89. doi: 10.20956/jsep.v18i1.14269.
Bagian
Articles

Referensi

Ardi, M. R., & Effendi, M. (2018). Faktor-Faktor yang Memotivasi Petani dalam Melakukan Usahatani Semangka (Citrullus vulgaris S.) di Desa Sumber Sari Kecamatan Kota Bangun Kabupaten Kutai Kartanegara. Jurnal Agribisnis Dan Komunikasi Pertanian (Journal of Agribusiness and Agricultural Communication), 1(2), 98–103.

Arvianti, E. Y., & Abin, S. (2018). Karakteristik Petani Muda Agribisnis dan Faktor-faktor yang Mepengaruhi Alih Fungsi Lahan di Malang. Agriekonomika, 7(1), 10. https://doi.org/10.21107/agriekonomika.v7i1.1068

Fadhilah, & Luthfie, M. (2017). Pengaruh Tingkat Penegetahuan, Sikap dan Keterampilan Penerapan Agribisnis terhadap Produksi pada Petani Padi Di Kecamatan Cimanggu Kabupaten Cilacap. Universitas Diponegoro.

Harianto, & Susila, D. (2008). Miskin Tetapi Efisien? Suatu Telaah Terhadap Fungsi Produksi Padi. Jurnal Agribisnis Dan Ekonomi Pertanian, 2(1), 29–38.

Herdianto, Arida, A., & Safrida. (2016). Analisis Motivasi Petani Pengrajin Industri Rumah Tangga Gula Aren Analisis Motivasi Petani Pengrajin Industri Rumah Tangga Gula Aren Di. Jurnal Ilmiah Mahasiswa Pertanian Un Syiah, 19(4), 320–326.

Mardikanto, T. (1993). Penyuluhan Pembangunan Pertanian. Sebelas Maret University Press.

Meilina, Yoshinta dan Ratri Virianita. (2017). Persepsi Remaja Terhadap Pekerjaan di Sektor Pertanian Padi Sawah di Desa Cileungsi Kecamatan Ciawi Kabupaten Bogor. Jurnal Sains Komunikasi dan Pengembangan Masyarakat. ISSN: 2338-8021; E-ISSN: 2338-8269.

Mosher, A. T. (1966). Menggerakkan dan Membangun Pertanian. PT. Yasaguna.

Mubyarto. (1989). Pengantar Ekonomi Pertanian. LP3ES.

Nadeak, T. H. (2018). Moivasi Petani Terhadap Alih Fungsi Komoditi Padi Gogo Menjadi Tanaman Jagung di Kecamatan Purba, Kabupaten Simalungun. Agriprimatech, 2(1), 38–46.

Oktavia, S. E., & Suprapti, I. (2020). Motivasi Generasi Muda dalam Melakukan Usahatani Desa Pangkatrejo Kabuapten Lamongan. Agriscience, 1(November), 383–395.

Pedoman Pembinaan Kelompoktani Dan Gabungan Kelompoktani, Pub. L. No. 18, 1 (2013). http://cybex.pertanian.go.id/

Satriani, Effendy, L., & Muslihat, E. J. (2013). motivasi petani dalam penerapan teknologi PTT padi sawah (Oryza Sativa L.) di Desa Gunung Sari Provinsi Sulawesi Barat. Jurnal Penyuluhan Pertanian, 8(2), 1–23.

Supartama, M., Antara, M., & Rauf, R. A. (2013). Analisis Pendapatan dan Kelayakan Usahatani Padi Sawah di SUbak Baturiti Desa Balinggi Kecamatan Balinggi Kabupaten Parigi Moutong. Jurnal Agrotekbis, 1(2), 166–172.

Suryani, S., Rambe, M., Honorita, B., Pengkajian, B., & Pertanian, T. (2011). Perilaku Petani dalam Usahatani Padi di Lahan Rawa Lebak.