STRATEGI PENINGKATAN DAYA SAING USAHA MIKRO DAN KECIL MELALUI DIGITAL MARKETING DI KECAMATAN PALANGGA KABUPATEN GOWA
DOI:
https://doi.org/10.20956/jdp.v9i2.34671Keywords:
UKM, Daya saing, Digital MarketingAbstract
Strategi Peningkatan Daya Saing Usaha Mikro dan Kecil melalui Digital Marketing Di Kecamatan Palalangga Kabupaten Gowa merupakan kegiatan pengabdian kepada masyarakat yang bertujuan memberi manfaat dan pengetahuan bagi usaha mikro dan kecil dalam upaya meningkatkan daya saing bagi produk. Melalui pelatihan ini akan diajarkan strategi pemasaran melalui inovasi digital marketing dengan menggunakan platform media sosial, market place dan e-commerce. Tujuannya adalah agar pemasaran produk yang dilakukan dapat menjangkau konsumen lebih luas, selain itu diajarkan inovasi produk UMKM berupa pengemasan produk makan dan non makanan serta labeling sehingga produk UMKM tersebut memiliki daya saing tinggi di pasar digital. Mitra pelaku usaha mikro dan kecil juga diajarkan bagaimana cara mengakses kredit perbankan yang murah sebagai solusi masalah permodalan. Kegiatan ini bertujuan agar para pelaku UMK dapat memperoleh pengetahuan dan keterampilan dalam memasarkan produknya melalui digital marketing sebagai salah satu strategi dalam meningkatkan daya saing UMK agar dapat meningkatkan omzet penjualannya dan meningkatkan kesejahteraan pelaku UMK di Kecamatan Palangga Kabupaten Gowa. Kata kunci: UMK, Daya Saing, Digital Marketing. ABSTRACT The Strategy for Increasing the Competitiveness of Micro and Small Businesses through Digital Marketing in Palalangga District, Gowa Regency is a Community Service Activity that aims to provide benefits and knowledge for micro and small businesses to increase product competitiveness. Through this training, marketing strategies will be taught through Digital Marketing innovation using social media platforms, marketplaces and e-commerce. The goal is that product marketing is carried out to reach wider consumers, besides that MSME product innovation is taught in the form of packaging for food and non-food products and labeling so that MSME products have high competitiveness in the digital market. In addition, it is taught how these micro and small business actors can access cheap bank credit as a solution to capital problems. This activity aims to enable MSEs to gain knowledge and skills in marketing their products through the digital market as a strategy in increasing MSEs' competitiveness in order to increase their sales turnover and improve the welfare of MSEs in Palangga District, Gowa Regency. Keywords: MSE, Competitiveness, Digital Marketing.Downloads
References
Astuti, R.P, Kartono, K., & Rahmadi, R., 2020, Pengambangan UMKM Melalui Ditilaisasi Teknologi Dan Integrasi Akses Permodalan. Ethos. Jurnal Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat 8(2): 248-256.
Framita, DS & Maulita D, 2020, Peningkatan penjualan Melalui Pengemasan, Labeling dan Branding Produk di Desak Sukaratu Kecamatan Cikeusal Kabupaten Serang, BERDAY : Jurnal Pendidikan dan Pengabdian Masyarakat, Volume 2 No 3.
Humasgowa, 2021, UMKM Gowa Diharapkan Tingkatkan Produksi Dan Pemasaran Berbasis Digital, Diakses pada 7 februari 2021 pukul 13.27. https://humas.gowakab.go.id/umkm-gowa-diharapkan-tingkatkan-produksi-dan-pemasaran-berbasis-digital/
BPS, Kabupaten Gowa Dalam Angka, 2021
BPS, Kecamatan Palangga Dalam Angka, 2020
Masayu Endang A, 2018, Pentingnya Kemasan terhadap Penjualan Produk Perusahaan, Sosio e-kons, Vol 10 No.1
Nurlinda & Sinuraya J, 2020, Potensi UMKM Dalam Menyangga Perekonomian Kerakyatan di Masa Pandemi Covid-19 : Sebuah Kajian Literatur, Prosiding Seminar Akademik Tahunan Ilmu Ekonomi dan Studi Pembangunan.
UMKM Menjadi Pilar Penting dalam Perekonomian Indonesia, Siaran Pers Kementrian Koordinator Bidang Perekonomian Republik Indonesia, 2021, HM.4.6/103/SET.M.EKON.3/05/2021 , econ.go.id)
Wijoyo, H & Widiyanti,. (2020). Digitalisasi Usaha Mikro Kecil Dan Menengah (UMKM) Di Era Pandemi Covid-19. Dalam: Prosiding Seminar Nasional Kahuripan, Tahun 2020
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2024 Jurnal Dinamika Pengabdian
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.
Penulis diwajibkan untuk menandatangani "Surat Perjanjian Hak Cipta" atau Copyright Agreement untuk penyerahan ijin kepada pihak jurnal untuk menerbitkan tulisannya.
Authors are required to sign a "Copyright Agreement" to submit permission to the journal to publish their writings.