PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN MATEMATIKA BERBASIS WEB PADA MATERI LINGKARAN BAGI SISWA KELAS VIII

Authors

  • Prihayuda Tatang Aditya

DOI:

https://doi.org/10.20956/jmsk.v15i1.4425

Keywords:

Pengembangan media, matematika, web, lingkaran

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengembangkan media pembelajaran matematika berbasis web pada materi lingkaran bagi siswa SMP kelas VIII. Jenis penelitian ini adalah Research and Development dengan menggunakan model ADDIE dalam proses pembuatan media pembelajaran matematika berbasis web. Prosedur pengembangan model ADDIE yaitu analisis produk, perancangan media pembelajaran, pengembangan media pembelajaran, impelementasi hasil pengembangan, dan evaluasi yang dilakukan dengan uji coba produk untuk kebutuhan revisi media pembelajaran. Subjek penelitian terdiri dari 30 siswa kelas VIII di SMP kristen 2 Salatiga. Uji kevalidan diperoleh dari validasi ahli media dan ahli materi, uji kepraktisan diperoleh dari hasil lembar respons siswa sedangkan hasil menunjukkan bahwa pengembangan media berbasis web valid dan praktis.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Novitasari, Desi., 2016. Pengembangan Karophi (Karambol Operasi Hitung) untuk kelas IV SD Negeri Pete Kecamatan Seyegan Kabupaten Sleman Yogyakarta. http://eprints.uny.ac.id/44775/1/Desy%20Novitasari.pdf, Diakses pada tanggal 04 juni 2018.

Vidiyanti, Wika., 2016. Strategi Pembelajaran Ekspositori Bermedia Video Terhadap Hasil Belajar Matematika Anak Tunagrahita Sedang di SLB. http://jurnalmahasiswa.unesa.ac.id/index.php/jurnal-pendidikan-khusus/article/view/14783/13384, diakses pada tanggal 04 juni 2018.

Yanyan, Santika, Meningkatkan kemampuan representasi matematika siswa SMP dengan Menggunakan Pendekatan Problem Posing. publikasi.stkipsiliwangi.ac.id/files/2017/07/Jurnal-Yan-Yan.doc , diakses pada tanggal 04 juni 2018.

Setyadi D. & Qohar, 2017. Pengembangan Media Pembelajaran Matematika Berbasis Web pada Materi Barisan dan Deret. Jurnal Kreano, Vol. 8, No 1, 2017, hal. 1-7.

Setyadi D. & Qohar, 2017. Pengembangan Media Pembelajaran Matematika Berbasis Web pada Materi Barisan dan Deret. Jurnal Kreano, Vol. 8, No 1, 2017, hal. 1-7.

Fazan. 2016. Media Pembelajaran Sebagai Pilihan dalam Strategi Pembelajaran. http://fazan.web.id/media-pembelajaran-pilihan-strategi-pembelajaran.html, diakses pada tanggal 04 juni 2018.

Asharullah. & Ristiliana, Pengaruh Pemanfaatan Media Pembelajaran Terhadap Aktivitas Siswa. http://ejournal.uin-suska.ac.id/index.php/Kutubkhanah/article/download/247/232, diakses pada tanggal 04 juni 2018.

Nur, Dina Apriani., 2017. Peningkatan Hasil Belajar Etika Melalui Media Cerita Bergambar Pada Kelompok B Anak Usia 5-6 Tahun di Ra Miftahul Huda I Lopait Kecamatan Tuntang Kabupaten Semarang Tahun Pelajaran 2016/2017. http://e-repository.perpus.iainsalatiga.ac.id/1963/1/DINA%20PIAUD%20skripsi.pdf, diakses pada tanggal 04 juni 2018.

Defila, Februl., 2015. Pengembangan Media Pebelajaran Matematika Berbasis Web (E-learning) pada Materi Himpunan untuk Siswa Kelas VII SMP Negeri 10 Padang. https://pangeranasia.files.wordpress.com/2015/04/10050051-februl-defila-skripsi.pdf , diakses pada tanggal 04 juni 2018.

Samuel, Dion., 2016. Pengembangan Aplikasi Mobile Learning Matematika pada Materi Barisan dan Deret bagi Siswa Kelas X. http://repository.uksw.edu/handle/123456789/9860, diakses pada tanggal 04 juni 2018.

Downloads

Published

2018-07-04

How to Cite

Aditya, P. T. (2018). PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN MATEMATIKA BERBASIS WEB PADA MATERI LINGKARAN BAGI SISWA KELAS VIII. Jurnal Matematika, Statistika Dan Komputasi, 15(1), 64-74. https://doi.org/10.20956/jmsk.v15i1.4425

Issue

Section

Research Articles